14 Mei 2018

Kekuatan Doa

Suatu kali seorang Ayah ditanya oleh anaknya :
"Mengapa Ayah selalu rajin berdoa padahal keadaan ekonomi kita tetap biasa saja? Apa yang Ayah dapatkan dgn seringnya Ayah berdoa secara teratur kepada TUHAN ?".

Sang Ayah menjawab :
"Tidak ada yg Ayah dapat, malah Ayah banyak kehilangan; tetapi ... Ayah akan beritahu kepadamu Nak, apa-apa saja yang HILANG itu ...".
Ternyata yang hilang adalah :
- Kekuatiran.
- Kemarahan.
- Depresi.
- Kecewa.
- Sakit Hati.
- Kerakusan.
- Ketamakan.
- Kebencian.
- Kesombongan.

"Setiap kali setelah berdoa Ayah selalu kembali menjadi TENANG .".
Kadangkala, jawaban atas doa kita tidak selalu tentang "apa yg kita dapat" tetapi justru "apa yg HILANG" dari kehidupan kita.

Janganlah selalu mengukur KEBAIKAN TUHAN dari "apa yang kita dapat" karena terkadang TUHAN bekerja lewat "apa yang HILANG" dari kehidupan kita ...


1 komentar:

  1. Titanium Earring posts
    I've never used a ring for a long time micro hair trimmer and the revlon titanium max edition results are in the same rocket league titanium white octane spot. Just a couple of times I get my micro touch trimmer ring with the titanium prices Duo Ring and the Duo Ring.

    BalasHapus

LISTING UNGGULAN

Rumah Dijual Area Tlogomas Dekat Kampus Universitas Muhammadiyah Malang

Rumah dijual Malang siap huni plus perabot, lokasi strategis perumahan Bukit Cemara Tujuh Tlogomas Malang hanya 500 meter dari kampus UMM. ...

Artikel Pilihan